Koran Tempo 11 Juli 2010.
Kita hargai anugerah emas itu. Tetapi ada secuil penasaran saya. Jika kita memang bangsa dan masyarakat yang sangat menjunjung tinggi karya dan ide orang lain, rasanya sampul Antasari ini tidaklah terlalu layak memenangkan anugerah emas itu. Mungkin para dewan juri atau panitia yg memberikan ini perlu mempertanyakan originalitas ide sampul itu. Betapa tidak? nyaris semua orang dewasa tahu bahwa sampul koran itu sangat MIRIP dengan poster film atau karya lainya terkait dengan "GODFATHER", cerita ttg mafioso Italia terkenal itu.
Atau memang sedemikian saja kemampuan bangsa ini untuk berkreasi.
Wassalam,
Eddy
No comments:
Post a Comment